mengamankan vps
jangan aktifkan akun root, gunakan public key management
install fail2ban
https://www.linuxsec.org/2019/03/cara-mudah-install-fail2ban-di-ubuntu.html
..........................................................................................................
untuk memantau ip yang mencoba login ke akun ssh dapat dengan memantau file
cat /var/log/auth.log
..........................................................................................................
A. Ganti port ssh
Silakan edit konfigurasi ssh
sudo nano /etc/ssh/sshd_config
cari script Port 22 ..... ctrol w
Port 22 ##### rubah menjadi port yang diinginkan
Port 2020 ##### port 2020 hanyalah sebagai contoh
restart ssh
sudo systemctl restart ssh
untuk mengakses ssh maka perlu memberitahu port sesuai port yang telah dirubah
ssh -p 2020 root@xxx.xxx.xxx.xxx
..........................................................................................................
B. Non aktifkan user root untuk akses langsung melalui ssh
Sebelum menonaktifkan user root maka perlu menambahkan terlebih dahulu user pengganti
- login dulu ke server
kemudian tambahkan user
# sudo adduser namauserbaru
Adding new group `namauserbaru' (1001) ...
Adding new user `namauserbaru' (1001) with group `namauserbaru' ...
Creating home directory `/home/namauserbaru' ...
Copying files from `/etc/skel' ...
New password: (Masukkan password baru untuk namauserbaru)
Retype new password: (Masukkan password baru untuk namauserbaru)
passwd: password updated successfully
Changing the user information for remote
Enter the new value, or press ENTER for the default
Full Name []: namauserbaru
Room Number []:
Work Phone []:
Home Phone []:
Other []:
Is the information correct? [Y/n] y
- beri izin namauserbaru agar bisa menjalankan command sebagai superuser / root dengan memasukkan kedalam grup sudo
sudo usermod -aG sudo namauserbaru
atau
adduser namauserbaru sudo
selanjutnya silakan coba dahulu login dengan user baru tersebut,
(ingat! apabila port diganti maka perlu tambah kode port yang dipakai)
ssh -p 2020 namauserbaru@xxx.xxx.xxx.xxx
setelah login coba fungsi sebagai root
#sudo su -
apabila user baru sudah bisa sebagai root, selanjutnya batasi user yang dapat akses ssh
edit
#sudo nano /etc/ssh/sshd_config
tambahkan script,
AllowUsers namauserbaru
Komentar
Posting Komentar